Saat ini ada banyak sekali tempat download lagu di internet dengan berbagai fitur yang berbeda-beda. Namun, Anda juga perlu memilih tempat yang benar-benar berkualitas.
Hal tersebut sangat penting karena di beberapa tempat, mungkin Anda hanya akan mendapatkan lagu dengan kualitas rendah. Tentu saja lagu ini akan kurang enak didengarkan untuk menemani aktivitas atau sekadar teman bersantai.
Oleh karena itu, di artikel kali ini akan diberikan beberapa tempat download lagu populer yang bisa Anda coba. Dengan begitu, Anda tidak perlu khawatir mengenai kualitas lagu tersebut.
Tempat Download Lagu Terpopuler di Internet
Mengingat setiap orang memiliki kegemaran terhadap musik, saat ini kita bisa melihat banyak tempat untuk mengunduh lagu terpopuler. Berikut ini adalah beberapa contohnya.
1. Resso
Mungkin Anda sudah tidak merasa asing dengan platform musik yang satu ini. Pasalnya, pengguna bisa mengunduh lagu yang sedang naik daun secara gratis.
Selain itu, ada banyak sekali fitur menarik yang bisa dirasakan seperti pencarian lagu terpopuler, kategori lagu, saling tukar rekomendasi lagu, dan masih banyak lagi. Jadi, pecinta musik benar-benar akan dimanjakan untuk mendapatkan lagu favorit mereka.
Reso bisa diakses melalui aplikasi ponsel atau browser. Salah satu kelebihan dari platform ini adalah interface yang memanjakan mata dan juga terdapat fitur lirik untuk menyimak lagu.
Akan tetapi, di sisi lain juga ada kekurangannya, yakni harus menggunakan versi berbayar jika Anda ingin membuka seluruh lagu yang ada. Selain itu, dibandingkan platform sejenis, stok lagu di Resso masih belum cukup banyak.
2. Spotify
Spotify merupakan layanan streaming audio seperti lagu atau podcast yang memiliki pengguna cukup banyak. Selain streaming online, Anda juga bisa download lagu tersebut sehingga dapat didengarkan secara offline.
Aplikasi ini bisa diunduh secara gratis di Google Play Store, App Store, maupun dioperasikan melalui browser. Hanya saja, untuk versi gratis biasanya akan diselingi iklan yang cukup mengganggu.
Untuk lebih jelas, berikut ini adalah kelebihan dan kekurangan Spotify.
- Menyediakan jutaan lagu
- Menyediakan ribuan podcast
- Muncul iklan pada versi gratis
- Harus upgrade ke premium untuk mengunduh lagu
3. Lagu.dj
Dibandingkan dua platform sebelumnya, Lagu.dj mungkin bisa menjadi pilihan terbaik jika Anda ingin mengunduh berbagai lagu dari banyak genre berbeda. Selain format mp3, Anda juga dapat mengunduh video berformat mp4 untuk melengkapi koleksi.
Cara mengunduh lagu di Lagu.dj juga cukup mudah, yakni sebagai berikut.
- Buka browser
- Buka website www.lagu.dj
- Ketik lagu di kolom pencarian atau pilih berdasarkan kategori
- Klik Download
- Tunggu sampai proses download berakhir
- Selesai
Demikian penjelasan tenang beberapa tempat download lagu yang paling populer dan mudah digunakan. Dari ketiga pilihan di atas, Lagu.dj adalah yang paling direkomendasikan karena koleksi lengkap dan metode download yang sangat mudah.